Menjadi Simbol Perlawanan, Telusuri Jejak Pertempuran Surabaya Secara Detail di Sini

Jejak pertempuran Surabaya.-Sumber foto: koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID - Pertempuran Surabaya merupakan salah satu peristiwa penting dalam sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia. Bahkan pertempuan ini dianggap sebagai terbesar pascakemerdekaan.

Setelah proklamasi kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, masyarakat Indonesia merasakan kebebasan dan harapan baru untuk membangun bangsa. 

Namun, situasi politik dan sosial yang berkembang pascakemerdekaan tidaklah mudah. 

Munculnya berbagai tantangan, termasuk penjajahan kembali oleh pasukan Belanda, menjadi ancaman bagi kemerdekaan yang baru saja diraih.

BACA JUGA:Kemerdekaan Indonesia Tidak Mau Diakui Belanda, Ini Penyebabnya Utamanya

Pertempuran Surabaya merupakan sebuah peristiwa besar dalam sejarah perjuangan bangsa yang menunjukkan semangat juang yang mendalam yang ditanamkan oleh masyarakat Indonesia.

Dikutip dari intisari.grid.id, banyak bertanya-tanya kenapa pertempuran Surabaya dianggap sebagai pertempuran terbesar pascaproklamasi kemerdekaan. Yuk telusuri jejak-jejak heroik dari pertempuran Surabaya berikut ini:

- Skala dan Intensitas Pertempuran yang Menggetarkan

Pertempuran Surabaya lebih bukanlah sekedar pertempuran kecil. Pertempuran Surabaya adalah pertempuran besar yang melibatkan puluhan ribu pejuang Indonesia melawan pasukan Sekutu yang memiliki senjata yang jauh lebih lengkap. 

Surabaya menjadi medan pertempuran selama berminggu-minggu, di mana setiap jengkal tanah dijaga dengan ketat.

Desingan peluru dan suara ledakan bom seolah-olah merupakan simponi perjuangan yang menggetarkan jiwa.

- Semangat Juang yang Membara

BACA JUGA:Peserta Seleksi PPPK 2024 Jangan Asal Daftar Akun SSCASN, Konsekuensi Bisa Langsung Gugur

Semangat juang yang luar biasa dari para pejuang adalah salah satu alasan utama yang membuat pertempuran Surabaya begitu istimewa.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan