Kesempatan Emas Pengangguran, PT Freeport Indonesia Buka Loker Tamatan SMA

PT Freeport Indonesia buka Loker untuk tamatan SMA. -Sumber foto: agincourtresources.com-

KORANRADARKAUR.ID – Kesempatan buat kamu yang masih pengangguran tamatan SMA. Sebab PT Freeport Indonesia (PTFI) buka lowongan kerja (Loker).

Perusahaan yang bergerak dibidang pertambangan tembaga dan emas yang sudah lama produksi. Sekarang ini PTFI buka Loker tamatan SMA.

Perusahaan sudah lama berdiri menjadi kebanggaan Indonesia dikelola dengan baik oleh orang-orang yang hebat. PTFI buka Loker tamatan SMA mencari orang yang benar ingin bekerja serius.

BACA JUGA:Gelapkan Uang Ratusan Juta Karena Judi Online, Karyawan SPBU di Kaur Ditangkap Polisi

Bahkan pihak perusahaan menawarkan gaji sebesar Rp 21,5 rb per jam. PTFI Medan, Kota Medan Provinsi Sumatera Utara (Sumsel) butuh pekerjaan tetap sebagai operator produksi.

Bila kamu tertarik dan ada niat bergabung di usaha pertambangan tersebut kamu bisa mengajukan lamaran. Pastikan tidak ada unsur penipuan apa lagi menggunakan uang daftar. 

Loker ini memberikan angin segar buat kamu dari pada kamu nganggur mengantongi ijazah SMA, lebih baik kamu mencoba bergabung dipertambangan.

BACA JUGA:Tiga Peserta Pentaru KKP dari Kaur Dinyatakan Gugur, di Hari Terakhir Tes

Dikutip dari laman karirpekerjaan.com, tamatan SMA/SMK kini banyak dibutuhkan pihak perusahaan untuk bekerja. Oleh karena itu, manfaat waktu dengan baik mumpung masih muda.

Seperti perusahaan yang bergerak dibidang pertambangan tentu sangat menjanjikan untuk masa depanmu. Namun bekerja harus penuh tanggung jawab, agar dibutuhkan.

Selain itu, PTFI juga buka Loker yang akan ditempatkan di Papua, Indonesia. Dengan gaji dan tunjangan yang menarik.

Sementara skill yang dibutuhkan oleh PTFI yaitu, kemampuan kerja tim yang baik, keterampilan dengan memahami prosedur operasi. Lalu kesiapan bekerja dalam lingkungan industri dan lapangan dan kecakapan dalam mengikuti instruksi kerja.

BACA JUGA:Jangan Sampai Tertipu! 6 Langkah Penting yang Harus Diketahui Tentang Perusahaan Sebelum Melamar Pekerjaan

Begitu juga keuntungan yang didapat, kesempatan untuk berkembang dalam industri pertambangan yang besar. Merupakan peluang untuk mengikuti pelatihan dan pengembangan keterampilan yang bagus. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan