10 Negara Ini Terkaya di Dunia 2024, Simak Informasi Lengkapnya

Bukan Indonesia, berikut 10 negara paling kaya di dunia.-Sumber foto: bolasport.com-

KORANRADARKAUR.ID – Bukan Indonesia melainkan 10 negara ini terkaya di dunia 2024 simak informasi lengkapnya.

Sebagai informasi kekayaan suatu negara dapat kekayaan suatu negara dapat dilihat dari produk domestik bruto (PDB). 

Selain itu, PDB mengacu pada jumlah nilai dari semua barang dan jasa akhir yang dihasilkan seluruh unit ekonomi.

Dengan begitu PDB menjadi salah satu indikator makro yang dapat menunjukkan kondisi perekonomian suatu negara.

BACA JUGA:Mau Kerja di BUMN? Jurusan Ini Paling Banyak Dicari BUMN

BACA JUGA:PT YIP Buka Loker Sales Administrator, Minat Silahkan Ajukan Lamaran ke Sini

Mengutip dari detik.com, ada 10 negara paling kaya berdasarkan PDB per kapita. Berikut dengan 10 negara paling kaya di dunia. 

1. Luksemburg

Luksemburg merupakan sebuah negara terkecil di Eropa. Dengan demikian, negara tersebut menempati posisi pertama negara paling kaya di dunia. 

Dengan per kapita diperkirakan Rp 2,3 M (kurs Rp 16.486) untuk tahun 2024.

Negara dengan jumlah penduduk hampir 670.000 jiwa ini menggunakan sebagian kekayaannya untuk menyediakan perumahan, layanan kesehatan dan pendidikan yang baik bagi warganya. 

2. Makau

Makau merupakan wilayah administratif khusus Republik Rakyat Tiongkok. Makau memiliki PDB per kapita Rp 2,21 M. Salah satu mesin penghasil kekayaannya adalah kasino. 

3. Irlandia

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan