Hobi Traveling? 5 Profesi Ini Jadi Loker Penghasil Cuan

Pemandu wisata sebagai profesi dari hobi traveling.-Sumber foto: jttc.co.id-

KORANRADARKAUR.ID - Apakah kamu memiliki hobi jalan-jalan atau traveling? Jika iya, makan 5 profesi ini bisa jadi lowongan kerja atau loker untukmu yang bisa menghasilkan cuan.

Ini bisa kamu lakukan daripada menunggu diterima atau tidaknya lamaran kerjamu di sebuah perusahaan yang tentu bersaing dengan banyak orang.

Hobi traveling bisa menghasilkan Cuan. Ini dengan menjalankan dan menekuni lima profesi yang akan kita bahas berikut ini.

Melansir buku berjudul "Hobi Penghasilan Cuan" terbitan tahun 2021 oleh Bhuana Ilmu Populer yang ditulis Rina Triana, Minggu 16 Juni 2024.

BACA JUGA:Kejari Rejang Lebong Buka Loker Tamatan SMA 2024, Cek di Sini Posisi Dibutuhkan

BACA JUGA:Syaratnya Tak Boleh Main HP, Loker ART Gaji Menggiurkan

Ternyata ada 5 profesi yang bisa untuk seseorang yang menyukai hobi jalan-jalan atau traveling.

Kelima profesi tersebut yakni vloger, pemandu wisata, peneliti lingkungan hidup, fotografer hingga event organizer (EO).

Simak apa saja pekerjaan itu.

1. Vloger

Vlogger adalah seseorang yang membuat dan meng-upload video blog (vlog). Vlogger memfilmkan tentang hidupnya, bukan menulisnya.

Untuk mendapatkan cuan. Kamu bisa mengunggah video liputan mu ke beberapa jejaring sosial, sebut saja YouTube. Jika kontenmu menarik banyak penonton. 

Tentu pihak YouTube akan memberikan Adsense atas video mu. Dari sinilah Cuan-cuanmu akan bertetesan.

2. Pemandu Wisata

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan