Mobil Sedan Bekas dengan Harga Murah di Bawah Rp 30 Jutaan, Anda Tertarik?

Mobil Sedan bekas dengan harga murah di bawah Rp 30 jutaan. Sumber foto: radarpekalongan.disway.id--

KORANRADARKAUR.ID – Mobil sedan adalah jenis mobil yang paling umum dan cukup populer karena desainnya yang elegan, nyaman dan memiliki ruang kabin cukup luas.

Salah satu ciri khas mobil sedan bisa anda kenali dari bentuknya yang lebih panjang dengan atap tetap dan cenderung lurus hingga bagian belakang. 

Hal ini memberikan tampilan yang lebih formal sekaligus kesan yang anggun saat dikendarai di jalan raya. Mobil sedan biasanya memiliki dua baris kursi dengan kapasitas untuk 4 hingga 5 penumpang. 

Desainnya yang lebih panjang membuat mobil sedan memiliki ruang kabin yang lebih lega dan luas, terutama pada bagian belakang.

BACA JUGA:PLN Akan Sulap 2.000 Tiang Listrik Jadi Tempat Cas Kendaraan Listrik

BACA JUGA:DPRD Bengkulu Hadang Kecurangan PPDB 2024, Zainal : Tidak Boleh Terjadi

Nah seperti dikutip palpres.disway.id, setelah melihat ulasan di atas. Kali ini akan membahas tentang mobil sedan bekas.

Apabila anda mencari mobil sedan bekas dengan harga murah Rp 30 jutaan. Maka di bawah ini akan dijelaskan beberapa rekomendasi mobil bekas sedan dapat anda jadikan bahan pertimbangan. 

1. Ford Laser

Ford Laser di era 90-an terkenal sebagai armada untuk opeasional taksi. Sedan ini beredar di Indonesia sejak tahun 1986 dan dipensiunkan pada 1998.  

Popularitas Laser terdongkrak karena keunggulannya dari segi mesin yang kuat dan ruang kabinnya yang lapang. 

BACA JUGA:PENGUMUMAN! Berikut 158 PKD Terpilih Untuk Pilkada Bengkulu Selatan

BACA JUGA:Oknum Penjaga Sekolah di Bengkulu Selatan Aniaya Murid SD, Korban Dilarikan ke RS Palembang

Ford Laser sudah dilengkapi dengan AC, radio, power window, idle speed control dan throttle positioning control. Mobil sedan ini bisa dibeli dari tangan kedua dengan harga mulai Rp 15 juta. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan