Emas Menghitam Bikin Tampilan Nggak Cantik Lagi, Eits Jangan Panik Yuk Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Penyebab dan cara mengatasi emas menghitam.-Sumber foto: koranradarkaur.id-

Reaksi ini meninggalkan noda yang terbentuk sebagai hasil dari reaksi campuran logam mulia lain dengan udara dan berbagai faktor eksternal lainnya.

- Reaksi Kimia

BACA JUGA:Apa Iya Emas Bisa untuk Wajah? Yuk Kenali Beragam Manfaat Lainnya untuk Kehidupan

Untuk menghindari perhiasan emas menghitam, lepaskan perhiasan dan simpan di tempat yang aman.

Reaksi kimia yang terjadi ketika logam mulia lain dicampur dengan sabun, body lotion, parfum, atau larutan lain dapat mengubah warna pada lapisan emas.

2. Cara Mengatasinya

1. Sabun cuci piring

Sabun cuci piring dapat digunakan untuk membersikan perhiasan emas yang menghitam agar Kembali berkilau

2. Soda kue

Soda kue juga dapat membersihkan emas menghitam. Namun perlu diketahui bahwasannya sode kue terlalu abrasif terhadap berlian atau batu permata.

BACA JUGA:Pegadaian Dorong Masyarakat untuk Berinvestasi Emas, Hasilkan Keuntungan yang Menggiurkan

 Jika berlian atau permata dibersihkan menggunakan campuran air hangat dan sode kue akan berdampak pada kerekatan berlian atau permata pada lapisan emas.

Namun, jika perhiasan emas yang dibersihkan termasuk polos, maka pemakaian sode kue aman untuk dilakukan.

3. Air panas

Untuk membersihkan emas yang menghitam, air panas bisa membantu menghilangkan kotoran dan debu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan