Rangkaian Festival Tabut 2024 Berakhir, Gubernur Terima Piagam Kemenparekraf

TABUT: Suasana sebelum pelepasan arak-arakan tabut tebuang sebagai pertanda Festival Tabut 2024 berakhir, Selasa 16 Juli 2024. Sumber foto: Hery/Rka --

BACA JUGA:7 Desa Dapat WiFi Iconnet Gratis dari Pemda Kaur, Berikut Nama Desanya

Di malam puncak sekaligus malam penutupan Festival Tabut ini turut hadir Staf Ahli Menteri Bidang Inovasi dan Kreatifitas Kemenparekraf RI Restog Krisna Kusuma.

Dia sekaligus menyerahkan Piagam KEN Kemenparekraf pada Gubernur Bengkulu. 

"Apresiasi kami dari Kemenparekraf kepada Pemerintah Provinsi Bengkulu, KKT dan seluruh pihak yang terlibat," ujar Restog Krisna Kusuma. 

Festival tabut ini juga sudah masuk dalam Kharisma Event Nusantara (KEN) 2024, yang penilaiannya dilakukan oleh tim ahli dibidang masing-masing.

BACA JUGA:Tahapan Coklit Pilkada Kabupaten Kaur Belum Rampung, Begini Penjelasan KPU

"Selamat juga kepada Provinsi Bengkulu karena festivalnya berhasil masuk dalam KEN 2024. Diharapkan tahun depan Bengkulu tidak hanya 2 event yang masuk dalam KEN. Mari bersama jaga kearifan lokal kita, mari jaga Indonesia," pungkasnya. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan