Jangan Coba Memainkannya Malam Jika Sendirian di Rumah, 5 Game Horor ini Bikin Merinding

Jurnal Malam sala satu dari rekomendasi 5 game horor andorid.-Foto: koranradarkaur.id-

Di dalam game ini ada banyak puzzle yang harus Anda selesaikan. Selain itu, ada lebih dari 10 cutscene menyeramkan yang bisa Anda tonton juga. Tertarik untuk mencoba bermain game ini?

2. Detention

Detention adalah game horor terbaik di Android yang sangat seru untuk dimainkan. Game satu ini terinspirasi dari kisah-kisah horor di benua Asia yang terkenal seram, khususnya di Taiwan.

Dalam game ini, Anda harus membantu dua siswa yang terjebak di sebuah sekolah angker. Game Detention terbilang mudah untuk dimainkan karena menggunakan mekanisme point and click saja. 

Meski begitu, atmosfer horor dari game ini sangat amat terasa. Berani memainkannya?

BACA JUGA:Dibalik Keindahannya, Ternyata Wisata Pantai Panjang Bengkulu Menyimpan Banyak Mistis

BACA JUGA:Banyak Dicari Orang, Ini Manfaat Madu untuk Kesehatan Tubuh

3. Japanese Doll

Japanese Doll adalah sebuah game yang memungkinkan sang pemain untuk mencoba merawat sebuah boneka.

Sayangnya, boneka tersebut telah dikutuk. Agar tidak kerasukan, Anda harus terus merawat dan mengajak si boneka bermain dan menghiburnya. 

Oh iya, kabarnya, game ini memberi kutukan dan membawa sial pada siapa saja yang memainkannya. Benarkah begitu? 

4. Jurnal Malam

Ya, Jurnal Malam adalah sebuah game horor yang memungkinkan Anda untuk memecahkan teka-teki yang berhubungan dengan hal mistis.

Karena ini adalah game buatan Indonesia, tentu hantu-hantu yang muncul di sini adalah hantu lokal. 

Game ini menyuguhkan suasana menyeramkan yang sangat nyata. Selain itu, hadir pula efek visual dan suara yang membuat bulukuduk berdiri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan