10 Jurusan Paling Dicari Dunia Kerja, Lowongan Kerja Terbaru 2024

10 jurusan yang paling dicari dan sangat dibutuhkan saat sedang mencari pekerjaan terbaru 2024. -Sumber foto : kompas.com-

7. Jurusan Seni Peran

Jurusan berikutnya paling dicari dan sangat dibutuhkan saat mencari pekerjaan terbaru 2024, jurusan Seni Peran.

BACA JUGA:Punya Keinginan Jadi Pegawai? Ada 10 Jurusan Berpeluang Besar untuk CPNS

Sudah pasti jika jurusan yang satu ini sering dicari dan dibutuhkan didunia kerja untuk megisi posisi sebagai aktor, artis, pekerja teater atau pengajar seni peran.

8. Jurusan Teknik Perkapalan

Jurusan yang kedelapan paling dicari dan sangat dibutuhkan saat mencari pekerjaan terbaru 2024, Teknik Perkapalan.

Jurusan ini sering dibutuhkan di dunia kerja sebagai insinyur perkapalan, manajemen pelabuhan atau konsultan transportasi laut.

9. Jurusan Manajemen Transportasi

Jurusan selanjutnya paling dicari dan sangat dibutuhkan saat mencari pekerjaan terbaru 2024 yaitu, Manajemen Perkapalan.

BACA JUGA:Ini Ketentuan PPDB Jawa Timur 2024 Wajib Diketahui, Berikut Informasinya

Nah, jurusan ini sering dibutuhkan di dunia kerja sebagai manajer transportasi, analis logistik atau perencana transportasi.

10. Jurusan Pendidikan Luar Biasa

Jurusan yang terakhir paling dicari dan sangat dibutuhkan saat mencari pekerjaan terbaru 2024 yakni, Pendidikan Luar Biasa.

Jurusan ini tentu sering sekali dicari untuk mengisi jabatan sebagai Guru untuk anak berkebutuhan khusus, konselor pendidikan atau terapis.

Nah, itulah 10 jurusan ping dicari dan dibutuhkan saat mencari pekerjaan terbaru 2024. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan