Bakal Makmur Mulai Kerjakan Rabat Beton JUT, Ini Panjangnya

Bhabinkamtibmas, Babinsa, pendamping desa, pendamping lokal desa dan unsur Pemerintahan Desa Bakal Makmur Kecamatan Maje saat titik nol pembuatan jalan rabat beton jalan usaha tani.Foto: DEDI JULIZAR/Rka--

Tidak bisa dilaksanakan setiap tahunnya, karena masih banyak kegiatan lain yang harus dilaksanakan di desa.

“Pembangunan yang sedang dilaksanakan harus diawasi, semua warga desa kami berhak. Jika ada yang dianggap tidak tepat bisa diberikan masukan, tentu dengan kami selaku pelaksanakan kegiatan. Karena yang diharapkan itu pembangunan yang berkualitas bisa terwujud, sehingga desa kami lebih semakin baik di semua bidang,” ungkap Novian Astoni.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan