Ingin Bekerja di PT PLN dan Pertamina! Ini 5 Jurusan yang Paling Dibutuhkan

Jurusan yang dibutuhkan PLN dan Pertamina.-Sumber foto: sumateraekspres.bacakoran.co-

Divisi Pembangunan dan Aktivasi serta Pemeliharaan dan Aset PT PLN membutuhkan lulusan ini.

  • Teknik Industri

Lulusan teknik industri memiliki kemampuan untuk membangun sistem dan rantai pasokan yang terintegrasi untuk menjalankan proses produksi dengan efektif.

Mereka dibutuhkan di PT PLN untuk meningkatkan efisiensi operasional.

  • Teknik Sipil

Pengetahuan tentang rekayasa, pembangunan, dan pemeliharaan infrastruktur ketenagalistrikan diberikan dalam program studi ini.

Lulusan teknik sipil sangat dibutuhkan bagi PT PLN dalam membangun dan merawat infrastruktur pembangkit, transmisi dan distribusi listrik.

  • Teknik Mesin

Lulusan teknik mesin di PT PLN bertanggung jawab atas pengolahan mesin vital untuk memastikan bahwa pembangkit listrik beroperasi dengan baik dan dengan lancar.

Mereka bertanggung jawab atas pemeliharaan dan perbaikan mesin -mesin penting.

BACA JUGA:Gebrakan Terbaru Honda! Genio Hadir dengan Fitur Super Canggih, Tapi Harga Tetap Terjangkau

BACA JUGA:Silahkan Daftar Lowongan Kerja di PNM Group, untuk Tamatan SMA dan S1, Usia 17-25 Tahun

2. Jurusan yang dibutuhkan PT Pertamina

PT Pertamina merupakan perusahaan energi terkemuka di Indonesia yang memegang peran penting dalam menyediakan sumber daya energi bagi masyarakat dan industri di seluruh negeri. 

Sebagai perusahaan BUMN di sektor energi, PT Pertamina memiliki tanggung jawab besar dalam menjaga ketahanan energi nasional serta mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Berikut adalah jurusan yang dibutuhkan PT Pertamina:

  • Teknik Pertambangan

Jurusan ini memiliki tempat khusus di PT Pertamina yang bergerak di bidang pertambangan.

PT Pertamina sangat membutuhkan lulusan yang memiliki pemahaman mendalam tentang proses penambangan. 

  • Teknik Mesin

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan