Kuat dan Tangguh di Segala Medan, Berikut Ini Rekomendasi Motor Matic Yamaha, Cocok Jadi Ojek

Motor matic Yamaha yang kuat dan tangguh di segala medan. Sumber foto : www.motorplus-online.com--

Motor ini diberandol dengan harga sekitar Rp 26.000.000 untuk jenis motor baru.

3. Yamaha Lexi

Rekomendasi yang ketiga atau yang terakhir motor matic Yamaha yang kuat dan tangguh di segala medan, Yamaha Lexi.

Layakya motor Yamaha NMAX dan Yamaha Aerox, jenis motor ini juga didesain sporty dan gagah.

Motor ini juga memiliki peforma yang sangat bagus loh, sebab menggunakan mesin dengan kapasitas 155 cc.

Dengan kapasitas ini tentu saja menjadikan motor ini sebagai motor yang sangat direkomendasikan untuk berpetualang ke daerah pegunungan.

Bagi kamu yang berminat, motor jenis ini diberandol sekitar Rp 21 jutaan.

Nah, itulah beberapa rekomendasi motor matic Yamaha yang kuat dan tangguh di segala medan. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan