Perubahan yang Menganggumkan! Ini Perbandingan Suzuki APV 2024 dan Suzuki APV Lama

Perbangan Suzuki APV yang baru dengan Suzuki APV yang lama.-Sumber foto: radartegal.disway.id-

KORANRADARKAUR.ID - Suzuki APV telah lama menjadi pilihan utama dalam kategori mobil keluarga di Indonesia.

Namun, dengan rilisnya model terbaru Suzuki APV 2024, terlihat adanya perubahan signifikan yang dihadirkan oleh Suzuki dari model sebelumnya untuk memberikan pengalaman berkendara yang lebih baik.

Salah satu perbedaan utama yang dapat dilihat dengan jelas adalah desain Suzuki APV 2024 yang lebih modern dan elegan.

Dengan garis-garis yang lebih tajam dan proporsional, mobil ini mengusung konsep desain yang memadukan kepraktisan dengan tampilan yang stylish. 

BACA JUGA:MENCENGANGKAN! Album Solo D.O EXO Segera Kuasai Puncak Chart iTunes di 36 Negara!

BACA JUGA:Mau Tahu Beda APV 2024 Dengan APV Lawas? Simak Perbandingannya Ini

Dibandingkan dengan model lama, APV 2024 menampilkan eksterior yang lebih futuristik, menciptakan daya tarik visual yang kuat bagi konsumen yang menginginkan tampilan mobil yang sesuai dengan tren masa kini.

Dikutip dari radartegal.disway.id, perbandingan Suzuki APV tidak hanya menampilkan penyegaran tampilan tetapi juga menghasilkan inovasi yang menarik dalam segala aspek untuk menciptakan mobil keluarga yang ideal.

Untuk lebih jelas, yuk Simak perbedaannya:

1. Perubahan eksterior

Bila dibandingkan dengan versi sebelumnya, APV Arena mengalami perubahan eksterior yang mencolok.

Dengan garis-garis tegas dan banyak aksen chrome, desain saat ini mencerminkan sentuhan modern dan elegan.

Gril depan yang kini membentuk trapezoid dengan aksen chrome yang lebih lebar, memberikan kesan tangguh dan mewah.

Bentuk yang lebih tajam membuat lampu depan lebih menarik sehingga meningkatkan tampilan keseluruhan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan