Korban Hanyut Ditemukan Mengapung, Simak Penjelasan Kapolsek Nasal

Korban hanyut terseret ombak saat dievakuasi dan dicek tim medis Puskesmas Muara Nasal sebelum dibawa ke rumah duka, Senin 6 Mei 2024. Foto: IST/RKa--

Dengan korban tidak terlihat saat ingin diselamatkan nelayan korban dinyatakan hilang. Setelah dilakukan upaya pencairan korban baru ditemukan Senin 6 Mei 2024 pukul 10.00 WIB dan korban telah dinyatakan meninggal dunia. 

Terpisah, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kaur Mul Junias, ST melalui Kabid Tanggap Darurat Yanto, S.Sos membenarkan korban tenggelam diseret ombak saat memancing ikan telah ditemukan dengan kondisi telah meninggal dunia. Dengan kejadian yang ada diimbau masyarakat untuk senantiasa berhati-hati saat melaksanakan rutinitas melaut. 

“Setelah dilakukan upaya pencairan selama 22 jam, korban ditemukan. Saat ini korban telah dimakamkan oleh keluarganya di Desa Bukit Indah Kecamatan Nasal,” tutup Kabid. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan