NGERI! Banyak Rumdin Guru di Bengkulu Selatan Jadi Sarang Hantu, Apa Langkah Dilakukan Dikbud?
Editor: Dedi Julizar
|
Sabtu , 20 Apr 2024 - 20:25
Salah satu Rumdin Guru di Kabupaten BS yang tidak terawat seperti sarang hantu, Rabu 17 April 2024.Foto: ROHIDI/RKa--
Mengingat, di masa yang akan datang fasilitas Rumdin sangat diperlukan untuk mendukung kinerja guru. Tak hanya itu, keberadaan Rumdin yang layak juga dapat mendorong kegiatan pembelajaran yang sehat.
"Wajar sekali jika ada satu atau dua guru yang tinggal di Rumdin. Selain lebih mudah mengawasi sekolah, mereka juga gampang datang ke lokasi tugas," pungkasnya.