Nomor 5 Sering Diabaikan! 9 Tips Paling Ampuh Mencegah Anda Mabuk Saat Perjalanan Jauh
Tips paling ampuh untuk mencegah mabuk mobil saat melakukan perjalanan jauh.-Sumber foto: harianmuba.disway.id-
Apalagi sampai membaca buku atau menggunakan gadget selama perjalanan dapat menyebabkan mual dan pusing.
Hal itu karena dapat mengganggu keseimbangan antara mata dan telinga. Hindari kegiatan tersebut jika sudah mulai merasa mual.
6. Konsumsi Jahe
Tips selanjutnya yakni konsumsi jahe. Sebab, jahe merupakan obat herbal yang efektif dalam mencegah mabuk perjalanan.
Baunya dapat memberikan efek hangat dan menenangkan, serta membantu mengurangi rasa mual.
7. Gunakan Minyak Angin atau Aromaterapi
Tips yang ke-7 yaitu dengan menggunakan minyak angin atau aromaterapi.
Oleh karena itu, membawa minyak angin untuk aromaterapi selama perjalanan dapat membantu mengurangi mabuk perjalanan.
Cairan ini terbukti efektif dalam mengurangi rasa mual, muntah, dan pusing.
BACA JUGA:Ada Beasiswa Sawit, untuk 3.000 Penerima, Berikut Jadwal dan Syarat Lengkapnya di Sini
BACA JUGA:Cukur Vietnam 3-0! Indonesia Menyala di Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia
8. Konsumsi Makanan Ringan dan Minum Air Mineral
Tips berikutnya agar tidak mabuk kendaraan saat perjalanan jauh yakni dengan mengkonsumsi makanan ringan dan minum air mineral.
Minum air mineral penting untuk mencegah dehidrasi saat mengalami mual selama perjalanan.
Selain itu, mengonsumsi makanan ringan dapat membantu mengisi perut tanpa menyebabkan mual atau muntah.