Lampu Mobil Berembun, Berikut Cara Mudah Mengatasinya
Lampu mobil berembun begini cara mengatasinya.-Sumber foto: cnnindonesia.com-
KORANRADARKAUR.ID – Lampu mobil adalah bagian penting dalam menjamin visibilitas saat berkendara, salah satu masalah yang paling sering ditemukan pada lampu mobil adalah munculnya embun.
Lampu mobil yang berembun, selain membuat tampilannya jadi kurang menarik juga akan mengurangi terang yang dipancarkan dari mobil.
Bahkan, sulit bagi banyak orang untuk membersihkan embun yang berada di dalamnya.
Munculnya proses pengembunan ini sering terjadi akibat tidak rapatnya sil atau mika dalam kaca. Akibatnya, bagian tersebut dimasuki udara dari luar.
BACA JUGA:Salah Satunya Avanza, Berikut CC Mobil Bisa Minum BBM Pertalite
BACA JUGA:BREAKING NEWS! Jalan di Lahan Plasma Diportal, Pemain Sawit Diduga Dikerahkan ke PKS
Udara yang terperangkap akan mengalami perbedaan suhu dengan bagian luar lampu. Perbedaan suhu inilah yang kemudian menimbulkan embun menempel di kaca lampu.
Terbukanya sil atau mika kaca biasanya disebabkan karena kebiasaan pemilik untuk memarkirkan mobilnya di luar ruangan dan terkena sinar matahari langsung.
Panas matahari akan membuat sil atau mika kaca kaku sehingga menimbulkan getas dan retak. Terbukanya sil juga bisa jadi disebabkan oleh usia mobil yang terlampau lama.
Perlu diketahui, bahwa lampu mobil yang terkena embun dapat mengurangi kemampuan mobil. Oleh karena itu, tentu saja dapat mengancam keamanan berkendara.
Nah, untuk itu seperti dikutip radarpekalongan.disway.id, berikut informasi mengenai beberapa cara mengatasi lampu mobil berembun simak sampai selesai.
BACA JUGA:Tampil Style dan Nyaman! Ini 4 Rekomendasi Helm SNI Buat Mudik Lebaran
BACA JUGA:PERLU TAHU! 4 Keuntungan Servis Kendaraan di Bengkel Resmi, Nomor 3 Dijamin Anda Puas
1. Menggunakan udara bertekanan