Dispora Bengkulu Beri Peluang Pemuda Pelatihan Bela Negara, Berikut Tahapannya

IKA JONI IKHWAN--

“Tahapan berangsur sudah dilalui, kini menunggu tahapan tes. Pemuda yang telah suskses mendaftar dan memenuhi syarakat, tinggal menunggu jadwal tes. Sistem tes menggunakan CAT, ini sebagai bukti tes untuk kegiatan yang kami laksanakan ini ingin menjaring pemuda yang benar – benar potensial. Bukan diterima karena ada unsur tertentu, mereka yang diterima memang terbukti mampu secara pisik dan akademik,” terangnya.

Kepada pemuda yang sudah mendaftar, tambah Kadis Pora, selalu diimbau supaya menjelang tes untuk mengasah kemampuan akademiknya.

BACA JUGA:KPU Segera Lakukan Perekrutan PPK dan PPS, Simak Jadwalnya

BACA JUGA:Manfaat Senja Jarang Diketahui, Mengurangi Rasa Sedih Hingga Meningkatkan Empati

Supaya nilai saat tes CAT nanti memang mekmuaskan, sehingga bisa lulus sesuai harapan. Kepada semua peserta, harus dipahami dan diketahui, kegiatan ini dilaksanakan sesuai ketentuan yang ada.

Pihaknya (Dispora,red) tidak ada niat apalagi akan melakukan pengambilan pemuda dalam kegiatan yang memiliki kaitan di luar kontek ketentuan

. Jadi janganlah takut atau kurang yakin dalam mengikuti tes, jika peserta mampu dalam menjawab soal. Insya Allah nilai akan bagus, jika nilai bagus tentu akan menjadi salah satu peserta kegiatan ini.

“Dalam tes kegiatan ini tidak ada celah bagi mereka yang ingin lulus memalui jalur lain selain mengikuti tahapan tes. Saya pastikan itu, jadi jangan takut bersaing. Lakukan tahapan tes dengan maksimal, jika mamu bersaing insya Allah akan lulus,” tegas Ika Joni Ikhwan.

BACA JUGA:Mau Buka Puasa dan Sahur Gratis, Masjid Ini Tempatnya

BACA JUGA:Sentot Alibasyah Adalah Panglima Perang, Makamnya Jadi Wisata Spritual di Bengkulu

Tidak ada perlakukan khusus bagi peserta dari kota atau desa, terang Kadis Pora, semua diberlakukan sama semuanya. Karena yang dibutuhkan itu bukan pemuda yang status sosial orang tuanya bagus atau tidak, ada orang erpangkat atau tidak.

Mereka yang memang layak itu yang diambil, sesuai dengan mekanisme yang ada. Tidak ada tahapan dilalui dengan cara – cara tersembunyi,  semua tahapan dilaksanakan secra terbuka dan transparan.

Ini bukti pihaknya ingin menjaring pemuda yang memang sesuai harapan, yang memenuhi syarat dalam program ini.

“Kita ingin itu pemuda yang sesuai ketentuan program, bukan karena status sosial. Karena itulah kami memperlakukan semua peserta tes nantinya sama, mereka yang lulus itu memang pemuda yang sesuai kreteria. Saya pastikan ya, mereka yang lulus memang layak. Mereka memiliki kemampuan, bukan lulus karena ada prihal lain,” tutupnya. 

BACA JUGA:Sentot Alibasyah Adalah Panglima Perang, Makamnya Jadi Wisata Spritual di Bengkulu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan