Perartisan Heboh! Komedian Dede Sundandar Dikabarkan Jual 2 Mobil Demi Nyaleg, Ini Jumlah Suaranya

Dede Sundandar maju sebagai Caleg anggota DPRD Dapil Jawa Barat Kota Bekasi. Sumber foto: bogorinsider.com.--

"Jangan dijual, itu buat kendaraan saya kan ke mana-mana. Tapi nggak pernah ada penyesalan. Kalo nggak terpilih nggak apa-apa, kan ada pembelajaran dari situ," katanya.

 "Yang bisa kita ambil, gimana caranya kita bisa turun ke bawah ketemu sama masyarakat, keluhannya apa. Terus apakah nanti bakal disampaikan lagi ke atasannya. Contoh, saya di Bekasi ada warga yang sakit atau apa, banyak contoh yang kayak gitu lah. Kalo ada duit pribadi saat itu ya bantu, jangan nunggu duitnya dari mana," tambah Dede.

BACA JUGA:Caleg Kalah Harus Legowo, Jangan Memperkeruh Keadaan

BACA JUGA:Refleksi Mandiri Kesiapan Pendidik, Begini Langkah Dilakukan SMPN 11 Kaur

Lebih lanjut, Dede menceritakan motivasinya nyaleg.

Dia mengaku terinspirasi dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Awal mula nyaleg melihat politikus jaman dulu.

Kayak pak Jokowi dari Walikota, nah itukan ada tahapannya. Jadi harus belajar dulu kan," ucap Dede yang kemudian dilanjut dengan candaannya.

BACA JUGA:Pemdes Bangun Jalan Rabat Beton, Begini Manfaatnya Kata Kades

BACA JUGA:ASTAGA! Gorok Leher Teman Hingga Nyaris Tewas, Pengakuan Tersangka Bikin Kesal dan Dongkol

Namun, banyak artis yang mengkhawatirkan kondisi Dede jika tak lolos nyaleg. 

Ia menegaskan, bahwa dirinya siap kalah dan tak khawatir depresi jika gagal.

Dede malah dengan santai menjadikannya candaan, seolah apapun yang terjadi memang Dede sudah stres.

"Kalau dibilang, sudah siap harus udah siap. Walaupun nanti terjadi apa-apa harus sudah siap," tegas Dede di akhir kalimat diselingi candaan.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan