QUICK COUNT! Ini 7 Nama Caleg Bakal Duduki Kursi DPRD Provinsi Bengkulu Dapil 6 BS-Kaur Periode 2024-2029

MEGAH: Gedung DPRD Provinsi Bengkulu terletak di Padang Harapan Kecamatan Gading Cempaka, Kota Bengkulu tampak berdiri mega, Minggu 18 Februari 2024.-IST/ROHIDI/RKa Rohidi Efendi-

Perlu diketahui, Muhammad Alfa Mulya merupakan putra Bupati BS Gusnan Mulyadi, SE, MM yang juga menjabat Ketua DPD Partai Nasdem Kabupaten BS.

BACA JUGA:Proses Pencairan DD dan ADD Tahap I 2024 Mulai Diproses, Kades Wajib Mengetahui Hal Penting Berikut

Lalu, diurutan ketiga Partai Demokrat. Sayangnya, ada dua nama calon yang masih saling kejar mengejar perolehan suara di partai tersebut.

Kedua calon terkuat di Demokrat Darhan dan Faizal Mardianto. Keduanya masih sama-sama mempunyai peluang untuk duduk di kursi legislatif Provinsi Bengkulu.

Begitu juga dengan Partai PAN. Partai yang satu ini juga memiliki dua nama calon terkuatnya yakni Hidayat dan Sulian Risman. Kedua calon tersebut masih berebut suara tertinggi untuk memperebutkan 1 kursi.

Sedangkan, untuk PDI Perjuangan dipastikan juga mendapatkan 1 kursi yang akan diduduki oleh Ketua DPRD BS saat ini yakni Barli Halim.

Terakhir, Partai Gerindra dengan calon terkuat yakni Erwin Suberhani ada pada kursi ke-6. Namun, dikabarkan Erwin juga dibayang-bayangi oleh calon dari Partai Gelora dan Hanura. 

BACA JUGA:KOK BISA! 3 Bulan Diluncurkan, Aplikasi E-AWU Masih Minim Laporan, Benarkah Pejabat di BS Tak Ada Pelanggaran?

DAFTAR NAMA-NAMA CALEG DIPREDIKSI BAKAL DUDUKI 7 KURSI DPRD PROVINSI BENGKULU DAPIL 6 BS-KAUR :

1. Partai Golkar

- Samsu Amanah

 

2. Partai Nasdem

- Muhammad Alfa Mulya

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan