Usir Flek Hitam Pada Wajah, Cukup Masker Alami! Asal Tau Takaran dan Cara Membuatnya

Cara gampang membuat masker lidah buaya. Sumber foto: kupang.tribunnews.com--

BACA JUGA:Tempa Guru Modern, SDN 14 Kaur Lakukan Pra Observasi

BACA JUGA:INILAH ALASAN Pentingnya Murid Mengikuti Ekstrakurikuler di Sekolah

Meski begitu, tidak sedikit juga orang orang di usia mudah yang memiliki masalah flek hitam yang serupa. Hal ini tentunya akan sangat mengganggu penampilan dalam keseharian. 

Nah kalian jangan khwatir dulu berikut ini ada beberapa tips mengatasi flek hitam dengan bahan alami. Yakni, dengan membuat masker lidah buaya untuk flek hitam menahun. 

1. Lidah buaya dan jeruk nipis 

Kombinasi lidah buaya dan jeruk nipis ini sudah banyak digunakan sebagai masker. Lidah buaya dan vitamin C serta asamnya bantu angkat sel kulit mati dan memutihkan flek lebih cepat. 

Caranya dengan gunakan 1 sari buah jeruk nipis dan campurkan bersama bagian dalam lidah buaya yang telah dihaluskan. Campur merata gel lidah Buya dan jeruk, oleskan pada wajah selama 10 menit. 

BACA JUGA:Pemilu Usai, Jangan Terkotak-Kotak Lagi

BACA JUGA:Puluhan Karyawan PT DSJ Golput, Ini Alasan Ketua PPS

2. Lidah buaya dan minyak zaitun 

Manfaat minyak zaitun ini juga dapat mencerahkan dan bantu meningkatkan kolagen. Campuran minyak zaitun dan lidah buaya ini bantu cegah munculnya kerutan dan flek. 

Caranya campurkan lidah buaya dan minyak zaitun dengan perbandingan yang sama. Aduk rata dan oleskan pada wajah selama 20 menit, bilas menggunakan air hangat sampai bersih.

3. Lidah buaya dan kopi 

Kombinasikan lidah buaya dan kopi juga banyak digunakan sebagai masker. Masker ini dipercaya dapat membantu melembapkan dan mencerahkan kulit sehingga juga bisa atasi flek hitam. 

Gunakan kopi bubuk tanpa gula, 2 sendok makan kopi bubuk dan gel lidah Buay sebanyak 3 sendok makan. Aduk rata dan oleskan pada wajah selama 15 menit lalu bilas pakai air hangat. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan