Pemprov Bengkulu Dukung Finalis Putri Indonesia 2024 Asal Bengkulu, Begini Penjelasan Kadis Pora

FOTO BERSAMA: Gubernur Bengkulu Dr. H Rohidin Mersyah saat foto bersama finalis putri Indonesia 2024.-IST/RKa Dedi Julizar-

BACA JUGA:Hari Ini, KPU Kaur Salurkan Logistik ke-31 TPS Sulit, di Sini Lokasinya

Karena Pemprov tidak akan berdiam diri dalam mendukung kemampuan masyarakat yang bisa menunjukkan kemampuannya. Tapi buktikan dulu prestasinya, sehingga Pemprov bisa menentukan sikap yang jelas dan tegas. 

“Bapak gubernur itu selalu mendukung pemuda, pemudi, pelajar dan semua lapisan masyarakat yang bisa berprestasi. Oleh sebab itulah, manfaatkanlah pemimpin yang selalu mendukung kemampuan masyarakatnya untuk unjuk kemampuan. Sehingga provinsi kita akan selalu dikenal dengan prestasi – prestasi yang membanggakan,” tutup Kadis Pora Provinsi Bengkulu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan