Dana PIP di Kaur Jadi Cibiran Orang Tua, Cair Jelang Pemilu

SYARAT PENCAIRAN PIP : Siswa SMPN 5 Kaur saat pengambilan persyaratan pencairan dana bantuan PIP, Rabu 31 Januari 2024.-FENTY/RKa -

BACA JUGA:11 Sekolah di Kaur Disiram DAK Rp 14,6 Miliar, Berikut Sekolah-Sekolahnya

"Dalam pencairan tahun ini, siswa mencairkan langsung ke Bank bersama orang tuanya. Dengan harapan dana tersebut bisa dipergunakan sebaik-baiknya untuk kebutuhan sekolah," katanya.

Dia berharap, untuk orang tua yang anaknya belum terpilih mendapatkan bantuan PIP, karena merasa lebih tidak mampu dari keluarga lainnya.

Harap diterima dengan lapang dada, karena memang pemilihan penerimaan bantuan bukan pihak sekolah yang memilih. 

"Kami terus berupaya mengajukan siswa untuk mendapatkan bantuan PIP, namun kami juga tidak memastikan kalau siswa yang tidak mampu mendapatkan dana tersebut. Karena memang dalam pemilihan penerima dipilih langsung dari pusat. Kami dari sekolah hanya mengirimkan data siswa," jelasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan