14 Perwira Tinggi TNI Bersiap Tinggalkan Militer Usai Dimutasi Panglima Jenderal Agus Subiyanto

Sebanyak 14 perwira tinggi TNI AD, TNI AU, dan TNI AL bersiap tinggalkan militer usai dimutasi Panglima. Sumber foto : koranradarkaur.id--

KORANRADARKAUR.ID - Sebanyak 14 perwira tinggi (Pati) TNI Angkatan Darat (AD), TNI Angkatan Udara (AU), dan TNI Angkatan Laut (AL) bersiap tinggalkan militer usai dimutasi Panglima.

Mereka yang bakal meninggalkan milter tersebut merupakan para perwira tinggi yang berpangkat jenderal bintang dua, dan jenderal bintang satu.

Tercatat, dari total keseluruhan 14 perwira tersebut, setidaknya ada yang berpangkat jenderal bintang dua, atau Marsekal Muda (Marsda TNI), Marsekal Muda (Marsda TNI), dan Laksamana Muda (Laksda).

Kemudian, jenderal bintang satu atau, Brigadir Jenderal (Brigjen TNI), Marsekal Pertama (Marsma TNI), Laksamana Pertama (Laksma TNI).

Mutasi para perwira tinggi tersebut tergabung pada mutasi besar-besaran yang dilakukan oleh Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah, Yuk Kenali Kode Plat Nomor Kendaraan Dinas Milik TNI AL, AD, AU hingga Mabes

Tercatat, dalam mutasi ini setidaknya ada 86 Pati TNI yang bergeser pada, Jumat 14 Maret 2025. Diantaranyaz sebanyak 14 orang bersiap meninggalkan institusi TNI.

Mutasi, rotasi dan promosi jabatan tersebut tertuang dalam keputusan Panglima TNI Nomor : Kep/333/III/2025 tanggal 14 Maret 2025.

Lalu, siapa saja nama-nama para perwira tinggi TNI AD, TNI AU, dan TNI AL yang bersiap meninggalkan institusi TNI usai dimutasi Panglima tersebut?

Untuk lebih jelasnya, simak rangkuman selengkapnya yang akan dikutip dari laman nasional.sindonews.com sebagai berikut ini.

BACA JUGA:4 Jenderal Bintang Dua, 3 Jenderal Bintang Satu TNI AU Tinggalkan Milter

1. Mayjen TNI Haryanto, S.IP, M.Tr.(Han)

- Jabatan Lama : Pa Sahli Tk. III Kasad

- Jabatan Baru : Pati Mabes TNI AD

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan