GB350C Motor Klasik Bertenaga, Bagus Dimiliki

Honda GB350C motor klasik bagus dimiliki.-Sumber foto : koranradarkaur.id-

koranradarkau.id - Bagi pencinta otomotif yang sedang mencari motor Klasik saat ini Honda ada GB350C yang  mana motir ini diluncurkan khusus untuk pasar Jepang.

Dikutip dari artikel terpopuler.id, Honda kembali menghadirkan motor bergaya klasik, kali ini dengan nama GB350 C yang diluncurkan khusus untuk pasar Jepang.

Yah mana motor memiliki kemiripan dengan Hness CB350 dan CB350 yang sudah lebih dulu meluncur di India, dengan desain klasik yang memikat.

Honda GB350 C punya tampilan yang  mirip motor-motor jadul di era 50an dan 60an.

Meskipun mirip dengan saudaranya, GB350 C punya ciri khas tersendiri.

Posisi duduknya lebih santai dan tegak, berbeda dengan GB350 S/CB350RS yang cenderung membungkuk ke depan.

Secara dimensi, GB350 C memiliki panjang 2.205 mm, lebar 790 mm, dan tinggi 1.105 mm.

BACA JUGA:Motor Klasik 2-Tak, Paling Mudah dalam Perawatan, Masih Diburu Pencinta Otomotif

BACA JUGA:Giliran Kawasaki Luncurkan Motor Klasik, Z900SE Sugomi

Tinggi sadelnya 800 mm dengan ground clearance 165 mm.

Ukuran ini sedikit lebih besar dibandingkan GB350S yang memiliki panjang 2.175 mm, lebar 780 mm, tinggi 1.100 mm, tinggi sadel 800 mm, dan ground clearance 168 mm.

Perbedaan lainnya terlihat pada bobot dan ukuran ban.

GB350 C memiliki bobot 186 kg, lebih berat dibandingkan GB350S yang hanya 178 kg.

Untuk ban, GB350 C menggunakan ban 100/90-19M/C 57H di depan dan 130/70-18M/C 63H di belakang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan