Mobil Lawas Escudo Masih Oke Buat Lebaran, Digemari Semua Usia

Mobil lawas Escudo buat lebaran pilihan yang tepat dimanfaatkan dan masih tampan.-Sumber foto : koranradarkaur.id-

Salah satu unit mobil lawas Escudo JLX produksi tahun 1995 dijual masih dihargakan Rp 50 jutaan dan terdapat diberbagai kota besar di Indonesia.

Mobil Escudo masih banyak juga dijumpai di Kota Bengkulu Provinsi Bengkulu dan bahkan mobil ini jadi andalan anak muda untuk mobil tongkrongan di tempat-tempat wisata.

BACA JUGA:Intip Mobil Lawas Buat Lebaran, Ada Toyota Hingga Daihatsu Lho!

BACA JUGA:Mobil Lawas Murah Meriah, Bertenaga dan Tampil Keren

Memanfaatkan mesin 1.6L, Escudo disematkan transmisi manual 5 percepatan yang tangguh dan pemberani sebagai mobil terbaik mobil lawas saat ini.

Memili banyak beragam warna membuat pilihan Escudo bertambah banyak dengan keunikannya yang memikat membuat banyak yang tergoda dengan mobil lawas yang makin tampil ok banget.

Namun bila membeli mobil Escudo tolong cek bagian penting seperti mesin jangan sampai ada masalah yang bisa membuat anda mengeluarkan uang lebih banyak.

Oleh sebab itu, jadi perhatikan khusus sebelum ke depan ada penyesalan dan karena itu, pastikan mesin dalam keadaan bagus dan normal serta ban masih tebal dan kondisi sehat.

Begitu juga dengan surat-surat kendaraan juga wajib lengkap dan pajak juga masih hidup dengan kenyamanan dan kelengkapan tentu anda bisa merasa puas.

Pencari mobil jenis SUV lawas atau jadul dengan Suzuki Escudo lawas menjadi pilihan yang tepat dan keluarga bisa nyaman dan tentram buat lebaran mendatang. ***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan