Jalan Usaha Tani Tanjung Besar Dorong Kemajuan Ekonomi Warga
Pengecoran jalan rabat beton jalan usaha tani Desa Tanjung Besar tahap satu, kini fasilitas itu telah dimanfaatkan warga-Sumber Foto: IST/RKa-
Tentu pembangunan harus terus disebar di seluruh wilayah desa, sesuai dengan skala prioritas yang disepakati warga.
“Semua fasilitas yang dibangun melalui Dana Desa milik semua warga Tanjung Besar. Jadi mari kita merasa memilikinya, supaya pembangunan yang telah dilaksanakan bisa awet untuk mendukung aktivitas warga sendiri. Dalam perawatan dan pengawasan bukan terpundak hanya pada kami pemerntahan desa semata, tapi tanggung jawab bersama,” sebut Yusman Efendi.*