Pencoblosan Pilkada Usai, Camat Imbau Masyarakat Tetap Kompak Jaga Keamanan
Editor: Daspan Haryadi
|
Jumat , 29 Nov 2024 - 10:08
Camat Pagulir Noprin Asmadi, SE menyampaikan, Pilkada 2024 sudah selesai di wilayah Pagulir jaga keamanan--
“Mari jaga kebersamaan dan persatuan dan tidak ada lagi saling dukung mendukung pada Paslon karena sudah selesai pencoblosan surat suara,” ungkapnya. *