Digelar 2 Hingga 19 Desember 2024, Ini Bocoran Pertanyaan Wawancara Seleksi Kompetensi PPPK 2024

Bocoran pertanyaan wawancara seleksi kompetensi PPPK 2024. -sumber foto: Koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID – Dengan hampir dimulainya seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024 gelombang pertama. Maka dari itu, tenaga honorer guru harus bersiap-siap.

Bagi pelamar guru yang dinyatakan lulus seleksi administrasi PPPK 2024 berhak untuk mengikuti seleksi kompetensi yang digelar pada 2 hingga 19 Desember 2024.

Seleksi kompetensi dilakukan untuk menilai kesesuaian kompetensi manajerial, kompetensi teknis dan Kompetensi sosial kultural yang dimiliki oleh pelamar dengan standar kompetensi jabatan, setelah itu dilanjutkan dengan wawancara.

Seperti yang telah diketahui, bahwa seleksi kompetensi PPPK ini diikuti oleh pelamar prioritas, meliputi guru eks tenaga honorer kategori II (eks THK-II), D-4 bidan penyidik dan tenaga honorer yang sudah terdata di database Badan Kepegawaian Negara  (BKN).

Sebagai informasi, berdasarkan data resmi BKN, jumlah tenaga honorer guru yang melamar dalam seleksi PPPK mencapai 251.240 pelamar.

Dari pelamar yang mendaftar seleksi, 181.001 pendaftar dinyatakan memenuhi persyaratan (MS) dan bisa lanjut ke tahapan seleksi kompetensi PPPK 2024.

BACA JUGA:Seleksi PPPK Tahap 2, Cek di Sini Syarat Formasi Guru, Tenaga Teknis dan Tenaga Kesehatan

BACA JUGA:Seleksi PPPK Tahap 2 Segera Dibuka! Simak Cara Pendaftaran Melalui Portal SSCASN BKN

Oleh sebab itu, seleksi PPPK 2024 bersifat wajib dalam proses pengangkatan tenaga honorer guru menjadi PPPK atau ASN tahun 2024.

Berdasarkan keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN – RB) Nomor 348 tahun 2024, sistem kelulusan seleksi kompetensi PPPK tahun 2024 untuk tenaga honorer guru berdasarkan peringkat atau perangkingan bukan ditentukan dari nilai ambang batas.

Nah, dengan demikian ada beberapa tahapan seleksi kompetensi PPPK 2024 yang harus diikuti oleh peserta PPPK yang lulus seleksi administrasi, meliputi seleksi kompetensi teknis, manajerial, sosio kultural dan wawancara.

Dengan rincian bobot kelulusan, sebagai berikut.

1. Seleksi kompetensi teknis

Maksimal nilai kumulatif: 450

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan