Karena Usung Konsep CBT, Sukajadi Pandeglang Jadi Desa Wisata Terbaik

Desa Sukajadi Kabupaten Pandeglang menjadi salah satu desa wisata terbaik di Provinsi Banten-sumber foto: Koranradarkaur.id-

Masjid Al Khusaeni ini memiliki arah hadap ke timur dengan empat serambi di setiap sisi mata angin. Pada bagian serambi ini, berdirilah tiang-tiang penyangga atap yang bentuknya berupa kolom seperti pada bangunan kolonial.

Ruang salat utama berbentuk persegi dengan mihrab di dinding barat. Mihrab di masjid ini berhiaskan empat pilaster semu dengan lengkungan berpelipit di bagian pintu serta ukiran kipas di bagian atas lengkungan mihrab.

Di sisi selatan bangunan masjid, terdapat bangunan terpisah yang dipergunakan sebagai tempat wudhu dan kamar mandi. Di sisi barat masjid terdapat makam KHM Husein atau pendiri masjid beserta dengan keturunannya (4 makam) yang sudah diberikan atap dan berlantai keramik.

Itulah sekilas tentang Desa wisata Sukajadi Kabupaten Pandeglang, Banten.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan