Desa Wisata Silalahi II, Inilah Pesona Keindahan Pantai Danau Toba Terkini

Desa Wisata Silalahi II Kabupaten Dairi Provinsi Sumatera Utara.-Sumber foto: koranradarkaur.id-

Disamping atraksi pemancingan, Pantai  Bintang Pemula juga sangat menarik dengan pesona alam dan tepi pantai Danau Toba yang mempesona.

BACA JUGA:Paket Lengkap Desa Wisata Mukti, Inilah Keunggulan Utamanya

BACA JUGA:Menarik! Desa Wisata di Jabar ini Punya Pasar Seni Hingga Sirkuit

3. Pemandian

Pemandian Deang Namora Putri Raja Silahisabungan adalah tempat wisata budaya yang memiliki daya tarik eksotis alam yang indah di dalamnya. 

Di areal ini wisatawan diajarkan rasa hormat terhadap orang tua maupun leluhur yang telah mewajibkan kita untuk selalu saling melengkapi dan menghormati.

4. Dermaga Wisata 

Dermaga Wisata Silalahi II dibangun dengan konsep Pariwisata. Dermaga ini banyak dikunjungi wisatawan dikarenakan daya tarik dan fasilitas yang tersedia sangat baik.

5. Kayak

Kayak Tour di Desa Silalahi II Kecamatan Silahisabungan Kabupaten Dairi dikelola oleh Penginapan Sopo Morina Silalahi.

Di sini wisatawan bisa menikmati keindahan Danau Toba di atas kayak atau perahu kecil.

6. Sanggar Tari

Sanggar tari Martumba Silalahi II dibina oleh Pemerintah Desa Silalahi II Kecamatan Silahisabungan.

Dalam Sanggar tari Martumba peserta diajarkan tari daerah adat Silahisabungan.

Bagi wisatawan yang berkunjung bisa juga ikut dalam latihan tari tor-tor dan tari kreasi.

BACA JUGA:Mengunjungi Desa Wisata Giri, Inilah Lokasi Utama Kunjungan

BACA JUGA:Putridalem Majalengka Desa Wisata Tematif Kreatif, Simak di Sini Keunggulannya

7. Agrowisata

Di tempat ini wisatawan bisa belajar tentang budidaya Bawang merah.

Bawang Merah di tempat ini memiliki cita rasa yang berbeda dari biasanya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan