Desa Wisata Panadaran Unggulan Kabupaten Grobogan, Cek Keunggulannya di Sini
Pertunjukan Kirab Budaya Apitan Desa Wisata Panadaran Provinsi Jawa Tengah.-Sumber foto: koranradarkaur.id-
Rute kirab Bregodo jaran Ebelek adalah jalan dari situs Jembangan menuju kediaman Kepala Desa Penadaran.
Bergodo jaran Eblek terbagi menjadi dua yaitu sebagai cucuk lampah kirab dan sebagai buntut kirab.
Bregodo Ledhek Ayu adalah peserta dalam Kirab Budaya Apitan yang merupakan para penari dalam kesenian tari tayub (Ledhek).
Rute kirab Bregodo Ledhek Ayu adalah jalan dari situs Jembangan menuju kediaman Kepala Desa Penadaran.
Bregodo Kreta Wisata adalah peserta dalam Kirab Budaya Apitan yang merupakan kereta wisata yang diperuntukan untuk para sepuh.
Rute kirab Bregodo Kreto Wisata adalah jalan dari situs Jembangan menuju kediaman Kepala Desa Penadaran
Itulah sekilas tentang tradisi Kirab Budaya Apitan dari Desa Wisata Penadaran Provinsi Jawa Tengah.