KEREN! Inilah 4 Kampus Terbaik Bengkulu, Masuk Daftar Unirank

Universitas Bengkulu (Unib) salah satu kampus di Bengkulu yang masuk daftar peringkat dunia versi UniRank.--

RADAR KAUR – Sangat menarik, di Bengkulu terdapat empat kampus terbaik yang masuk ke daftar UniRank. Dengan peringkat empat kampus ini bisa disebut peringkat dunia versi UniRank. Dengan pemeringkatan ini dibuat berdasarkan beberapa kriteria seperti, akreditasi kampus oleh DIKTI, kualifikasi pendidikan dosen, dan kualitas tatap muka (non daring). 

UniRank merupakan sebuah lembaga pemeringkatan universitas dunia yang mengukur popularitas perguruan tinggi berdasarkan website yang dimilikinya. UniRank yang berpusat di Australia.

Mereka menentukan kategori perguruan tinggi terbaik menggunakan tiga kriteria. Tiga kategori penting yang menjadi kriteria utama penilaian yang dilakukan UniRank yakni, trakreditasi badan akreditasi perguruan tinggi, baik nasional ataupun daerah dengan kata lain perguruan tinggi yang tidak terakreditasi tidak diikutsertakan dalam penilaian. 

UniRank juga merupakan direktori dan mesin pencari pendidikan tinggi internasional terkemuka. Menampilkan ulasan dan peringkat lebih dari 14.000 universitas yang diakui secara resmi di 200 negara. Ada 585 perguruan tinggi di Indonesia yang masuk dalam daftar pemeringkatan UniRank, empat kampus di Bengkulu termasuk dalam angka tersebut. 

BACA JUGA:MENARIK! Terapkan P5, Simak Kegiatan SDN 63 Kaur Terkini

BACA JUGA:Rapor Pendidikan Bagus, Ini yang Didapatkan SDN 102 Kaur

Sebagai alumni pasti bangga dong kalau kampusmu menjadi kampus terbaik di Bengkulu, apa lagi parameternya berstandar dunia. Karena, dengan masuknya kampusmu menjadi kampus terbaik di Bengkulu, pasti akan menambah nilai plus bagi pendidikanmu.

Dikutip dari klikpendidikan.id inilah empat kampus terbaik di Provinsi Bengkulu yang masuk ke daftar peringkat dunia versi UniRank.

1 Universitas Bengkulu (Unib)

- Rangking Nasional: 62

- Rangking Internasional: 3848

- Rektor: DR. Retno Agustina Ekaputri, SE, MSc.

- Alamat: Jalan WR. Soepratman Kandang Limun Kecamatan Muara Bangkahulu Kota Bengkulu

2 Universitas Muhammadiyah Bengkulu (UMB)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan