Kombinasi Wisata Alam dan Budaya di Desa Wisata Lubuk Resam, Yuk Intip Potensinya

Pemandian air panas di Desa Wisata Lubuk Resam Kecamatan Seluma Utara Kabupaten Seluma. -Sumber foto: koranradarkaur.id-

Kemudian secara kelembagaan Pokdarwis Desa Lubuk Resam dibentuk pada tahun 2016.

 Kemudian Bupati Seluma menerbitkan Keputusan Bupati Seluma Nomor 900 - 415 TAHUN 2022 tentang Penetapan Desa Wisata di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seluma.

Dimana isinya sudah mencantumkan Desa Lubuk Resam sebagai Desa Wisata. 

Saat ini sudah dikenal dengan nama Desa Wisata Lubuk Resam.

BACA JUGA:Sama-Sama Desa Wisata, Adu Keindahan Batu Ampar Kepahiang dan Batu Ampar Bengkulu Selatan

Mayoritas mata pencaharian penduduk adalah petani kopi dan sawah. 

Sekitar tahun 1990-an masyarakat melihat potensi wisata yang ada di desa, seperti goa dan sumber air panas. 

Ada cerita menarik tentang Desa Wisata ini. 

Sekitar bulan Februari tahun 2006 Bupati Seluma pertama, Murman Efendi mencanangkan program ‘Seluma Menyala’.

Ini sebagai bentuk sosialisasi pariwisata. 

Dihadiri artis nasional, seperti Krisdayanti, Anang Hermansyah, Tukul Arwana, Miing dan lain-lain.

Penulis sendiri masih ingat program ini tayang di salah satu stasiun televisi nasional. 

Berbicara tentang prestasi dari Desa Wisata Lubuk Resam ini. 

BACA JUGA:Desa Wisata Air Sempiang Kabupaten Kepahiang ; Suguhkan Air Terjun Bidadari hingga Padang Savana, 500 Besar AD

Mereka berhasil masuk dalam deretan 300 besar Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2023.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan