PENGUMUMAN TERBARU! Jadwal SKD CPNS 2024
Editor: Daspan Haryadi
|
Selasa , 24 Sep 2024 - 15:14
Hasil sanggah seleksi administrasi dan jadwal SKD CPNS 2024.-Sumber foto: Koranradarkaur.id-
Jadwal CPNS 2024 dapat dilihat di sscasn.bkn.go.id.
- Kunjungi laman sscasn.bkn.go.id
- Masuk dengan nama pengguna dan kata sandi yang dibuat saat pendaftaran
- Setelah berhasil Login, pengumuman pasca sanggah CPNS 2024 akan muncul di dashboard akun SSCASN
Selain itu, pengumuman informasi seleksi administrasi CPNS 2024 dapat ditemukan di beberapa instansi.
Adapun jadwal pengumuman masa sanggah dan jadwal SKD CPNS 2024:
- Pengumuman pasca-masa sanggah: 23-29 September 2024
- Untuk penarikan data final SKD CPNS: 29 September – 1 Oktober 2024
- Penjadwalan SKD CPNS: 2-8 Oktober 2024
- Pendaftaran SKD CPNS, tanggal dan lokasi: 9-15 Oktober 2024
- Untuk pelaksanaan SKD CPNS : 16 Oktober – 14 November 2024.
- Selanjutnya, untuk pengolahan nilai SKD : 23 Oktober – 16 November 2024. ***