Perpustakaan Melati Pelatihan Kafani jenazah
Anggota Majelis Taklim Desa Air Dingin belajar cara mengkafani jenazah melalui Perpustakaan Melatih Desa Air Dingin.-Sumber foto: IST/RKa-
“Semoga makin banyak lagi program-program bermanfaat yang diadakan Perpustakaan Melati dan tentunya bisa menginspirasi tempat lain juga,” ucapnya.
Selain itu, Perpustakaan Melati sudah menerima bantuan Buku sebanyak 3.700 exsemplar.
Lalu ada 2 unit rak buku dan komputer untuk melayani Warga.
BACA JUGA:Penuh Kegembiraan HUT RB ke-23, Pasutri Berangkat Umrah Gratis
BACA JUGA:Tidak Hanya Tempat Pemungutan Pajak, Cari Tahu di Sini Arti Samsat dan Layanannya!
Bila ingin mencari informasi, referensi serta lainnya bisa mengunjungi perpustakaan dan terbuka tiap hari jam kerja.
Adapun bantuan tersebut bersumber dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Kaur.
Silakan kunjungi perpustakaan dan terbuka untuk umum.
Dengan adanya perpustakaan ini dapat menambah ilmu pengetahuan yang begitu luas.
Sebab perpustakaan menyiapkan berbagai macam buku yang penting untuk dipelajari.
Mulai buka cerita, buku tentang pendidikan, pertanian sampai buku sejarah semua ada.
“Ke depan perusptakaan desa akan semakin maju karena melalui perpustakaan bisa belajar bersama guna menambah ilmu pengetahuan yang bermanfaat untuk orang banyak,” sampainya. ***