9 Provinsi yang Bakal Gabung dengan Pulau Sumatera, Cek Nama - Namanya di Sini!

9 Provinsi yang gabung dengan Pulau Sumatera.-Sumber foto: Koranradarkaur.id-

6. Provinsi Kepulauan Nias

Provinsi Kepulauan Nias bakal dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara .

Terdapat 5 kabupaten kota yang akan bergabung yang terdiri dari Nias Utara, Kota Gunungsitoli, Nias Barat, Nias dan Nias Selatan.

Ibu kotanya direncanakan akan terletak di Kota Gunungsitoli.

7. Provinsi Riau Pesisir

Provinsi Riau Pesisir akan dimekarkan dari Provinsi Riau direncanakan ibu kotanya akan terletak di Kota Dumai.

Terdapat 5 kabupaten kota bergabung terdiri dari Rokan Hilir, Kota Dumai, Bengkalis, Siak dan Kepulauan Meranti.

BACA JUGA:Pembelian Mobil Melonjak, Innova Xenix Hybrid Terlaris

BACA JUGA:Mau Hasil Panen Kelapa Sawit Melimpah? Penting Lakukan Persiapkan Media Tanam

8. Provinsi Sumatera Tengah

Provinsi Sumatera Tengah akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Barat dengan ibu kota berencana terletak di Muara Bungo, Kabupaten Bungo.

Akan ada 7 kabupaten kota bergabung yang terdiri dari Kuantan Singingi, Sijunjung, Dharmasraya, Solok Selatan, Bungo, Kerinci dan Kota Sungai Penuh.

9. Provinsi Sumatera Selatan Barat

Provinsi Sumatera Selatan Barat akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Selatan dengan ibu kota yang direncanakan terletak di Kota Lubuklinggau.

Terdapat 6 kabupaten kota bergabung terdiri dari Musi Rawas Utara, Kota Lubuklinggau, Musi Rawas, Empat Lawang, Lahat dan Kota Pagar Alam. ***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan