Bingung Mau Liburan Kemana? Yuk Kunjungi Destinasi Wisata Sejarah Kemerdekaan Ini, Dijamin Dapat Ilmu

Destinasi Wisata Sejarah Kemerdekaan.-Sumber foto: www.beautynesia.id-

4. Radio Republik Indonesia

Radio Republik Indonesia (RRI) ini sangat berperan dalam menyebarkan berita tentang proklamasi kemerdekaan. Tidak hanya di dalam negeri, tetapi juga di luar negeri seperti Eropa dan Amerika.

BACA JUGA:Miliki Harta Kekayaan Rp 2, 4 T, Kira-kira Berapa Hutang Prabowo Subianto?

BACA JUGA:Awalnya Hanya Bersekolah dari Luar Jendela, Hingga Menjadi Pemikir Hebat, Kenalan Yuk dengan Sosok Radjiman

5. Gedung Joang 45

Gedung Joang'45 terletak di Jalan Menteng Raya No.13 Kebon Sirih, Jakarta Pusat.

Gedung ini, yang dibangun pada tahun 1920-an, dulunya merupakan hotel yang dikelola oleh keluarga LC Schomper, seorang keturunan Belanda yang telah lama tinggal di Batavia. 

Gedung Joang'45 ini dulunya digunakan sebagai tempat asrama, diklat dan ruang diskusi oleh sejumlah pemuda untuk bertukar pikiran.

Pemuda-pemuda yang dimaksud adalah Sukarni, Chaerul Saleh, Achmad Soebardjo, B. M. Diah, Adam Malik, Sayuti Melik, Soerastri Karma Trimurti, Latif Hendraningrat, S. Suhud dan Trimurti.

6. Hotel Majapahit

Destinasi wisata sejarah perjuangan kemerdekaan ini dulunya bernama Hotel Yamato.

Hotel Majapahit bukan hanya tempat untuk menginap, tetapi menjadi bagian dari sejarah perjuangan para pahlawan pada masa kemerdekaan.

Lokasinya di pusat kota Surabaya. Hotel ini berperan penting dalam peristiwa pertempuran Surabaya. ***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan