BACA JUGA:Penerbangan Bengkulu - Batam PP, Dibuka! Ini Harga Tiket & Jadwalnya
Kemudian Pelabuhan Panjang-Lematang, Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung Selatan sepanjang 11 Km. Terakhir Bandar Lampung (SS Natar)-Kota Agung, Tanggamus sepanjang 90 Km.
Pada tahap kedua, dari tahun 2035 hingga 2039. Pemerintah memiliki rencana untuk membangun jalan raya sepanjang 1 km yang menghubungkan Bengkulu ke perbatasan Provinsi Lampung selama empat tahun ke depan.
Kemudian Bengkunat, Pesisir Barat-batas Provinsi Lampung/Bengkulu sepanjang 180 Km. Terus Kota Agung-Bengkunat dengan panjang 60 Km. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pesisir Barat Provinsi Lampung jelas menyambut baik rencana ini.
Jika jalan tol ini dibangun, akses ke Pesisir Barat dapat dicapai dalam waktu yang lebih singkat dan akan berdampak positif pada kemajuan daerah dan kesejahteraan masyarakat.