Ayo Segera Ikuti Sayembara Cipta Puisi Nasional, Hadiah Menarik Menantimu!

Minggu 04 Aug 2024 - 14:48 WIB
Reporter : Riska Ayu Kurniati
Editor : Dedi Julizar

KORANRADARKAUR.ID - Hari kemerdekaan Indonesia sebentar lagi, ada banyak kegiatan perlombaan yang dilaksanakan guna memeriahkan Hut RI yang ke-79 salah satunya SAYEMBARA CIPTA PUISI NASIONAL Spesial HUT RI dengan tema kemerdekaan.

Sayembara cipta puisi nasional dengan tema kemerdekaan merupakan sebuah ajang yang sangat meningkatkan semangat dan kreativitas. 

Tujuan dari sayembara ini adalah untuk mengajak masyarakat terkhusunya generasi muda untuk mengekspresikan rasa cinta tanah air dan penghargaan terhadap perjuangan para pahlawan melalui sebuah karya sastra.

BACA JUGA:WAW! 5 Khodam Ini Hanya Dimiliki Weton Jumat Kliwon

BACA JUGA:Simpan Banyak Wisata, Ternyata 6 Hal Ini Paling Dibenci Bule Berwisata ke Indonesia

Puisi yang nantinya dihasillkan dari sayembara ini diharapkan mampu menggambarkan makna kemerdekaan, semangat patriotisme dan harapan kepada bangsa Indonesia untuk masa depan yang lebih baik lagi.

Sayembara cipta puisi nasional dengan tema kemerdekaan ini berfungsi sebagai sarana refleksi dan edukasi.

Diharapkan dengan adanya kegiatan ini masyarakat dapat lebih menghargai dan memahami para perjuangan pahlawan serta menerapkan nilai-nilai kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari.

Sayembara ini diharapkan dapat membawa inspirasi, refleksi dan semangat baru dalam memaknai kemerdekaan, serta memberikan kontribusi yang berarti dalam memperkaya kehidupan budaya dan sastra di Indonesia.

BACA JUGA:Bersinar Bela Timnas Indonesia U-19, Welber Jardim Tolak Tawaran Liga 1 Indonesia

Dikutip dari Akun Instagram fiksioritas, berikut adalah beberapa ketentuan yang harus diperhatikan jika tertarik untuk mengikuti sayembara ini:

1. Syarat dan Ketentuan

- Warga Negara Indonesia (WNI) tidak ada batasan usia

- Wajib follow akun Instagram @fiksioritas

- Bagikan informasi sayembara ini melalui feed akun Instagram masing-masing dan tandai 5 orang teman. Unduh poster dan captionnya di bit.ly/PCSCPN5

Kategori :