Waspada Penipuan Tabungan Emas Pegadaian! Ini Solusi Menghindarinya

Senin 22 Jul 2024 - 07:05 WIB
Reporter : Riska Ayu K
Editor : Dedi Julizar

Jika Anda mengalami hal ini, sebaiknya jangan langsung percaya, karena dalam dunia bisnis tidak mungkin seseorang menjual emas dengan harga di bawah standar. 

BACA JUGA:2 Parfum Pria Bottega Veneta, Ini Asal dan Aroma Mewahnya

BACA JUGA:Bikin Betah! Inilah Lokasi 8 Destinasi Wisata Paling Populer di Kota Batam

5. Download aplikasi Pegadaian Digital resmi

Pastikan untuk mendownload aplikasi Pegadaian Digital resmi jika anda ingin membuka rekening tabungan emas secara online. 

Anda dapat bertanya kepada layanan pelanggan atau mengunjungi situs web Pegadaian untuk mengetahui apakah aplikasi tersebut resmi dari Pegadaian. 

Saat anda mengisi formulir Pegadaian Digital, pastikan bahwa semua informasi anda, termasuk nama lengkap, nomor telepon, tanggal lahir, dan ibu kandung dirahasiakan.

Jangan berikan nama akun, password, PIN transaksi dan kode OTP kepada orang lain.

6. Jangan asal menitipkan emas sembarangan

Setelah anda mencetak emas, pastikan untuk menyimpannya di tempat yang aman dan tidak dititipkan pada orang lain. 

Anda dapat menitipkan emas pada pihak pegadaian lagi jika anda khawatir tentang kehilangan emas. Anda hanya perlu membayar biaya jasa penitipan per tahunnya. ***

Kategori :