KORANRADARKAUR.ID - Di antara hal yang membuat game Mobile Legend menarik adalah sistem ranking dan banyak pilihan hero yang bisa dimainkan.
Dalam game ini kamu harus berusaha meraih kemenangan dalam pertandingan mode ranking. Untuk dapat menaikkan ranking milikmu.
Ranking dalam Mobile Legend ada 8 tingkatan. Mulai dari tingkat Warior yang paling rendah hingga Glorius Mythic.
Lebih lengkapnya adalah Warrior, Elite, Master, Grand Master, Epic, Legend, Mythic, dan Glorious Mythic.
Tak hanya bermain dengan tim andalan, beberapa player memilih bermain sendiri untuk menaikkan ranking miliknya. Dalam game mereka dikenal sebagai solo player.
Jika kamu termasuk mereka yang suka bermain solo. Salah satu hero yang rekomendasi dimainkan adalah 3 hero marksman yang badas berikut ini.
BACA JUGA:7 Makanan Sangat Tidak Dianjurkan Bagi Penderita Kolestrol
BACA JUGA:Timnas U-23 Akan Jalani Laga Uji Coba Secara Tertutup, Mau Tahu Alasannya?
Malansri laman rakyatbengkulu.disway.id, Senin 8 April 2024, berikut ulasan singkatnya.
1. Bruno
Yang pertama ada Hero marksman yang cocok untuk solo rank ialah Bruno. Bruno ini dikenal begitu fleksibel dan bisa berada di role mana saja.
Pada Skill 1 Bruno membuat basic attack hero ini semakin kuat. Dan tidak heran kalau Bruno ini sudah sangat sakit di early game.
2. Clint
Berikutnya ada Clint yang menjadi hero kedua yang cocok dipakai untuk solo rank. Dimana Hero marksman satu ini memiliki pasif yang membuatnya bisa menembak sebanyak 2 kali.
BACA JUGA:Pantai Panjang Kembali Disolek, Ini Jadwalnya