5 Kesalahan Fatal Penyebab Timbangan BB Naik Meskipun Berpuasa, Begini Mengatasinya

Jumat 12 Apr 2024 - 13:39 WIB
Reporter : Rohidi Efendi
Editor : Daspan Haryadi

BACA JUGA:Rumah Diobrak-Abrik Bandit, Murai Batu, Jam Tangan Mewah Hingga Uang Tunai Raib, Korban Rugi Puluhan Juta

BACA JUGA:Suasana Lebaran pun, Kaur Tak Bisa Lepas dari Mati Lampu

2. Kurang Konsumsi Air Putih

Kesalahan fatal berikutnya yang menjadi badan Anda melar dan timbangan semakin naik saat berpuasa yakni kurang konsumsi air putih.

Sebab, minum air putih yang cukup penting untuk menjaga keseimbangan tubuh dan mengurangi rasa lapar.

Jangan lupa untuk minum air putih saat sahur dan berbuka sesuai yang dianjurkan agar tubuh tetap terhidrasi.

3. Kurang Perencanaan

Kesalahan fatal yang ketiga yng jadi penyebab timbangan badan Anda naik saat berpuasa yaitu kurang perencanaan.

Sebab, tidak merencanakan menu makanan dengan baik dapat membuat kita cenderung makan berlebihan saat berbuka.

Sebaiknya, perhatikan porsi makan dan pilih makanan yang mengandung karbohidrat kompleks.

4. Kurang Aktivitas Fisik 

Kesalahan fatal yang keempat yang membuat bandan Anda naik timbangan yakitu karena kurang aktivitas fisik.

Berpuasa bukan alasan untuk berhenti bergerak. Tetaplah berolahraga secara rutin selama puasa untuk membantu membakar lemak.

BACA JUGA:6 Ide Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga dengan Modal Kecil, Bisa Langsung Dicoba

5. Tidur Terlalu Larut

Kesalahan fatal yang kelima atau yang terakhir penyebab timbangan Anda naik saat bulan puasa tidur terlalu larut.

Kategori :