Jangan Cuma Nonton Video, Ajak Anak Belajar Lewat 4 Game Ini

Kamis 11 Apr 2024 - 12:58 WIB
Reporter : Hery Kurniawan
Editor : Dedi Julizar

Selain itu terdapat 15 buah fitur bermain mencocokan objek hingga bermain tebak nama alat transportasi.

2. Khan Academy Kids

Khan Academy Kids memiliki ciri khas tersendiri yaitu dengan menghadirkan banyak karakter hewan di dalamnya. Game ini sangat cocok dimainkan untuk anak berusia enam tahun ke bawah.

BACA JUGA:Nomor 4 Paling Disenangi Wanita, Berikut 6 Manfaat Kopi Hitam Tanpa Gula

BACA JUGA:11 Manfaat Minum Teh Hijau yang Jarang Diketahui, Ternyata Mencegah Penemuan Dini, Ini Waktu Terbaik Minumnya

Game edukasi anak all in one kali ini akan memberikan hadiah bagi para pemainnya berupa aksesoris yang dapat digunakan untuk menghias tokoh sehingga anak-anak lebih bersemangat ketika bermain.

Satu hal yang paling menarik di dalam aplikasi ini adalah adanya banyak koleksi buku dan video yang dapat ditonton kapan saja dan dimana saja.

3. Game Edukasi Anak Lengkap

Game edukasi anak lengkap merupakan game buatan SekarMedia. Game ini sangat cocok bagi anak pra sekolah dasar atau tergolong anak balita.

Mereka akan disuguhkan berbagai game yang melatih ingatan mereka terkait warna, huruf, angka, bentuk, dan nama binatang.

BACA JUGA:PKLK Kaur Terapkan Kurikulum, Simak yang Dilakukan

BACA JUGA:Tampil Glowing saat Lebaran, Inilah 5 Rangkaian Basic Skincare

4. Math Land 

Math Land merupakan game anak all in one yang akan membantu anak meningkatkan kemampuannya dalam berhitung.

Aplikasi ini tergolong ke dalam aplikasi berbayar yang dapat diunduh di Google Play Store maupun Apple App Store.

Apikasi ini memiliki background story dimana dikisahkan ada seorang bajak laut bernama Ray.

Kategori :