"Beasiswa ini dibuka setiap tahun. Panitia pusat menjaring calon penerima berdasarkan kategori yang ada. Khusus beasiswa berprestasi patokannya nilai raport," jelasnya.
Sementara itu, untuk syarat pendaftaran yakni siswa harus Warga Negara indonesia (WNI), aktif bersekolah dan tertera di Dapodik, menginput data diri serta bersedia mengikuti seluruh tahapan beasiswa.
"Siswa yang terpilih langsung dihubungi oleh panitia. Untuk itu, silahkan siswa proaktif menjalani proses pendaftaran hingga nanti lolos ke tahap akhir," demikian Meydia.
Kategori :