Ia mengungkapkan bahwa banyak kasus penipuan dan tindak kriminal berawal dari kurangnya kesadaran pengguna terhadap keamanan digital.
Menurutnya, ketika keempat pilar ini dihubungkan dengan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di Bengkulu.
Masyarakat akan aman dari masalah hukum hingga konflik dan perpecahan selama masa pelaksanaan pesta demokrasi ini.
"Situasi di dunia digital saat ini lebih panas, maka mari kita kedepankan etika dan rasionalitas. Karenanya dengan penerapan 4 pilar ini oleh masyarakat Bengkulu selama Pilkada. Insya Allah akan aman dari masalah hingga perpecahan karena perbedaan pendapat," tandasnya.
Kategori :