Durian Baik Untuk Kesehatan, Bisa Menghindari Penuaan, Ada 10 Manfaatnya

Rabu 20 Dec 2023 - 20:03 WIB
Reporter : Bahman Hadi
Editor : Dedi Julizar

Serat: 3,8 gram.

Kalsium: 6 milligram.

Kalium: 436 milligram.

BACA JUGA:Surah Al-Falaq Bisa Cegah Anak Sakit, Simak Keistimewaan Lainnya

BACA JUGA:Tingkatkan Kedisplinan ASN, 2024 Kancam Absensi Gunakan Hp

Vitamin C: 19,7 milligram.

Riboflavin: 0,2 milligram.

Folat: 36 mikrogram.

Selain itu, durian mengandung vitamin B6, vitamin A.

Adapun 10 manfaat untuk kesehatan,

1. Mencegah Penyakit Kanker

Buah durian dapat mencegah penyakit kanker, durian merupakan zat yang dapat melindungi maupun menjaga sistem tubuh dari pemaparan radikal bebas. Hal itu menyebabkan tubuh tersingkir dari perubahan berbagai sel tidak normal yang menjadi penyebab kanker.

2. Meningkatkan Kesehatan Pencernaan

Buah durian mempunyai berbagai macam nutrisi yang berguna bagi tubuh kalian. Buah tersebut memiliki kandungan serat yang bisa memberikan pencegahan sembelit, diare, dan divertikulitis atau lebih dikenal sebagai inteksi kantong yang berada di saluran pencernaan.

Selain serat, kalian juga dapat memenuhi asupan protein dari buah durian. Ini dikarenakan durian tinggi protein. Buah itu juga memiliki berbagai kandungan tembaga, tiamin, riboflavin, potasium, vitamin B-6, dan vitamin C.

Terpenuhinya kebutuhan serat membuat kesehatan pencernaan menjadi lebih baik, bahkan tidak ada salahnya mencoba mengonsumsi buah durian untuk melancarkan buang air besar (BAB) jika kalian mengalami konstipasi atau sembelit.

Kategori :