Berkat perjuangan yang tidak mengenal lelah dan takut, akhirnya semua penjajah bisa diusir bahkan dihabisi oleh rakyat.
Perlu dipahami, perjuangan melawan penjajah terjadi hampir sebagian besar wilayah yang ada di Indonesia.
Karena berkat persatuan dan kesatuan seluruh rakyat Indonesia, maka semua penjajah bisa dimusnahkan.
BACA JUGA:Riwayat Pendidikan Prabowo Subianto, Berikut Sekilas Biografi dan Jejak Karier
Perjuangan melawan penjajah begitu sulit dan penuh tantangan dengan nyawa menjadi taruhan.
Oleh sebab itu, perjuangan butuh pengorbanan untuk meraih kemenangan.
Atas perjuangan para pejuang dan rakyat yang kini sudah mendapat gelar Pahlawan Nasional, maka rakyat Indonesia merdeka.
Hingga kini kehidupan rakyat Indonesia begitu aman, damai dan jauh dari peperangan.
Namun bukan berarti tidak menyiapkan diri, bahkan Tentara Nasional Indonesia selalu berjaga jangan sampai ada Negara asing yang mencoba kembali menjajah Indonesia.