Canggih! Ini 5 Rekomendasi Smart TV Terbaik dari Berbagai Merk

5 Rekomendasi Smart TV terbaik. Sumber foto : rakyatbengkulu.disway.id--

KORANRADARKAUR.ID -  Perkembangan teknologi untuk mendapatkan berita semakin lama semakin canggih. Televisi atau TV menjadi sumber informasi dan hiburan utama. 

Seiring dengan berjalannya waktu televisi didesain semakin canggih mengikuti perkembangan teknologi saat ini. 

Seiring dengan canggihnya teknologi saat ini, berita yang ditayangkan di televisi tidak hanya berita lokal, berita mancanegara juga sudah ditayangkan, sehingga penonton dapat memperoleh informasi lebih mudah. 

Dikutip dari rakyatbengkulu.disway.id, kehadiran smart TV serta kemajuan teknologi membuat penonton dapat menikmati layanan media streaming digital sehingga memudahkan penonton dalam menikmati berita atau konten kesukaaannya.

 BACA JUGA:Dalam UU ASN yang Baru, Tidak Ada PNS Pusat dan PNS Daerah, Ternyata Ini Tujuannya

BACA JUGA:Mudah dab Dijamin Ampuh, Ini Dia Cara Membasmi Kecoa di Rumah

5 rekomendasi smart TV terbaik dan terkenal yang perlu diketahui adalah sebagai berikut :

1. TCL 50 Inch Google TV 50A50

TCL 50 inch Google TV 50A50 menghadirkan teknologi Google TV yang canggih yang membuat Anda  dapat menyesuaikan tayangan sesuai selera.

Dilengkapi dengan 4K UHD, Dolby Vision & Atmos, TV ini memberikan kualitas gambar dan suara yang sangat memukau. 

Serta memiliki fitur hands-free voice control 2.0 dan kontrol rumah pintar TV bisa digunakan tanpa remote, hanya dengan suara saja.

Selain itu, MEMC yang membuatnya ideal untuk menonton siaran olahraga dan film aksi. TV TCL 50A50 sudah mendukung HDR 10 yang bersertifikat Netflix dan Youtube.

BACA JUGA:Anda dalam Perjalanan, Berikut 3 Doa Agar Selamat Sampai Tujuan

BACA JUGA:Takut Berat Badan Naik Saat Lebaran? Yuk Simak Kata Ahlinya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan