Penjahit Bendera Merah Putih Putri Bengkulu, Segini Waktu Pengerjaannya

Penjahit bendera merah putih putri Bengkulu.-Sumber foto: rbtv.disway.id-

KORANRADARKAUR.ID – Sebagian besar masyarakat di Indonesia sudah mengetahui asal mula bendera merah putih yang menjadi bendera pusaka Indonesia.

Bendera pusaka diciptakan oleh penjahit putri Bengkulu, Fatmawati.

Penjahit bendera pusaka ini Ibu Fatmawati istri Ir. Soekarno merupakan Presiden Republik Indonesia pertama.

Bendera yang dijahitnya merupakan bendera pusaka yang dikibarkan pada saat Indonesia merdeka pada kala itu.

BACA JUGA:HEBOH! Benarkah Adanya Kebocoran Data PNS dan PPPK? Ini Penjelasan Plt BHHK

BACA JUGA:Abdoel Moeis Pahlawan Nasional Pertama Dikukuhkan Presiden Soekarno, Ini sebabnya

Ibu Fatmawati salah seorang putri Bengkulu diperistri oleh Presiden Ir. Soekarno saat Soekarno diasingkan oleh penjajah. 

Hingga kini bendera merah putih merupakan suatu simbol atau lambang utama Bangsa Indonesia yang menjadi kebanggaan Bangsa Indonesia yang selalu dikibarkan.  

Ibu Fatmawati merupakan salah seorang pahlawan perempuan dari Bengkulu yang mendapat gelar dari pemerintah. 

Perlu diketahui, Ibu Fatmawati merupakan terlahir dari pasangan Hasan Din dan Chadijah yang lahir di Bengkulu 5 Februari 1923 silam. Beliau merupakan putri Bengkulu yang cantik.

Dikutip dari laman kemensos.go.id, dalam sejarah diceritakan bahwa dirinya saat duduk dibangku sekolah dasar sudah aktif berorganisasi, dengan organisasi Nasyatul Asyiyah.

Sebelum dipersunting oleh Ir.Soekarno , Fatmawati merupakan seorang pengajar di sekolah Muhammadiyah.

Kecantikannya saat berumur 20 tahun membuat Soekarno jatuh cinta dan menjadikannya istri sebagai ibu negara.

Selain itu, Ibu Fatmawati merupakan putri Bengkulu yang cerdas dan pintar. Sehingga karyanya menjadi lambang atau simbol Negara Indonesia hingga kini dikibarkan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan